Mobile Photography

Mobilephotography: Street Photography dengan Ponsel

Apa itu street photography ? Mengapa kemudian menjadi menarik ? Saat kamera fotografi menjadi begitu portabel dan mudah dalam mengoperasikannya, sebuah dunia baru terbuka, sebuah spirit street photography telah lahir, dan fotografi menjadi lebih demokratis. Selain berbincang street photography, saya juga akan berbincang tentang pemakaian ponsel untuk keperluan ini, serta …

Read More »

MobilePhotography : Mengapa Fotografi Ponsel

Di video pendek ini saya berbincang tentang mobilephotography atau fotografi ponsel dan mengapa itu menjadi menarik di era digital ini. Selain menyinggung pemakaian foto ponsel di ranah editorial, saya juga akan bercerita tentang kopi Gayo yang terkenal itu, tentu melalui foto-foto ponsel. Apabila ada pendapat lain atau komentar, silakan jangan …

Read More »

Mobilephotography : Memotret Tanaman dengan Ponsel

Video ini memberikan informasi berkaitan dengan pemanfaatan kamera ponsel atau handphone untuk pemotretan tanaman. Selain sedikit masalah fotografi saya juga memberikan tutorial mengenai bagaimana mengolah foto tersebut di dalam aplikasi di ponsel. Foto yang lain bisa dilihat di : https://www.instagram.com/menanamhati/ Ponsel yang dipakai dalam video ini yaitu iPhone. Editing dilakukan …

Read More »

Buku Foto LITE

    Memotret dengan kamera telepon selular kini dilakukan oleh para pemilik gawai. Semua orang menjadi fotografer. Dunia fotografi belum pernah semeriah saat ini. Setiap individu bebas memotret apa yang mereka suka. Selain menjadi media perekam, gawai kini menjadi alat untuk berkreasi, merekam imaji dan menyiarkannya ke media sosial. Buku …

Read More »

VR 360°, Cara Baru dalam Bercerita

Sekitar satu dekade yang lalu, saya berkesempatan untuk berkenalan dengan Virtual Reality 360° (VR 360°) Photography. Sebuah teknik yang memungkinkan untuk melihat secara interaktif dari sebuah foto panorama sudut lebar yang memberikan pandangan 360° dan menyajikan pemandangan secara spherical. Beberapa situs penginapan di Australia, waktu itu memakainya untuk memberikan informasi …

Read More »

Belajar dari Lomba Foto Instagram BNI

Sejumlah akun di Instagram mendadak ditangguhkan gara-gara ikut lomba foto yang digelar oleh BNI. Apa yang sebenarnya terjadi? Mengapa akun-akun itu dibekukan? Bagaimana kiat mencegah suspend akun Instagram? Insiden penangguhan akun secara massal berawal dari kompetisi foto di Instagram yang diadakan oleh akun @BNI46 untuk menyambut ulang tahun ke-71 bank …

Read More »

#CeritaKabel: Kegelisahan akan Estetika Kota

Kegelisahan itu berawal ketika melintasi jalan Margonda Raya. Di sepanjang Jalan utama kota Depok itu, kita akan disuguhi lansekap belantara kabel. Bak benang kusut, untaian kabel-kabel yang semrawut ini sungguh sangat menggangu. Selain membuat mata sepet, ada beberapa tempat dimana kabel itu terkesan dibiarkan ruwet, menggantung tak beraturan serta membahayakan …

Read More »

TransJakarta Life

Banyak hal yang menarik yang ada di sekitar dan keseharian kita. Cuma terkadang karena tidak teralalu memperhatikannya, banyak hal yang terlewat dari mata kita. Barangkali itulah yang membuat saya mulai merekam kehidupan di bus TransJakarta atau banyak orang menyebutnya dengan Busway. Salah satu transportasi umum yang beroperasi sejak tahun 2004 …

Read More »